Translate This Blog

Seputar GPRS

GPRS (General Packet Radio Service) memungkinkan kita dapat mengakses internet dimana pun kita berada selaman sinyal GPRS tersebut ada. Teknologi GPRS sendiri sebenarnya sudah cukup lama ditawarkan oleh operator-operator GSM(Handphone).Koneksi via GPRS memliki laju kecepatan akses sampai....

115 kbps yang berarti kecepatannya dua kali lebih cepat dari koneksi via dial-up(telpon) yang hanya 56 kbps. Biaya atau tarif GPRS biasanya tergantung banyaknya data yang ditransfer yaitu per kilobyte dan bukan berdasarkan lamanya koneksi internet. Namun, ada beberapa operator  GSM yang menawarkan tarif flat per bulan dan bukan banyaknya data yang ditransfer. Jadi, sebagai pengguna GPRS bisa memilih yang sesuai dengan manfaat dan kemampuan finansial kita.

No comments:

Post a Comment

Mohon berikan kometar yang dapat membangun blog ini ya....

Buscar

 
Terima Kasih Buat Kunjungan Anda
Shine Blog Copyright © 2011 | Template : compartidisimo | Support by: Blogger